post-feature-image
HomeBerita-MotoGPJorge-Lorenzo

MotoGP: Lorenzo Merasa Tidak Keberatan Bantu Dovizioso

"Saya tidak keberatan membantu Andrea, tapi tujuan saya adalah untuk memenangi balapan," tutur Lorenzo.

MotoGP 2018: Ducati Temukan Solusi Soal Kecepatan Motor Pada Tikungan
Valentino Rossi Berikan Nasihat kepada Andrea Dovizioso
MotoGP Valencia: Andrea Dovizioso Siap Memberikan Performa Terbaik

Motogpclub.com, Motegi - Ajang MotoGP 2017 sudah memasuki masa-masa akhir untuk penentuan gelar juara dunia. MotoGP tahun ini menyisakan empat balapan lagi dan persaingan pembalap mulai mengerucut.

Baca juga: MotoGP: Marquez jagokan Lorenzo menang di Twin Ring Motegi

Secara realistis hanya ada tiga pembalap yang berpeluang merebut label sebagai juara dunia MotoGP 2017. Ketiga pembalap itu adalah Marc Marquez dari Repsol Honda, Andrea Dovizioso dari Ducati Corse, dan Maverick Vinales dari Movistar Yamaha.

Dalam situasi ini, setiap poin sangat penting. Itu karena hanya ada 100 poin tersisa yang bakal diperebutkan ketiga pembalap tersebut. Pertanyaan pun akan mengerucut pada rekan setim dari ketiga kandidat tersebut.

Apakah akan menjaga kekompakan atau menjadi musuh? Di atas kertas, Dovizioso dan Vinales akan melihat seberapa besar peran rekan setim di empat balapan tersisa. Pada akhirnya, ini tergantung situasi di trek karena Jorge Lorenzo (Ducati) dan Valentino Rossi (Yamaha) masih menginginkan kemenangan.

Lorenzo terlihat masih sulit untuk menyesuaikan diri dengan Desmocedici GP17. Apalagi dalam 14 balapan MotoGP terakhir, pemilik nomor 99 itu hanya dua kali mendapat kesempatan berada di depan rekan setimnya. Namun, setelah berdiri gagah di podium pada balapan di Aragon, X-Fuera setidaknya ingin mengulangi keberhasilan itu.

Semangat Kedua Pembalap


Andrea Dovizioso dan Jorge Lorenzo
MotoGP 2017 menjadi musim perdana Andrea Dovizioso dan Jorge Lorenzo menjadi rekan setim di Ducati. (Jure Makovec / AFP)

"Saya tidak keberatan membantu Andrea, tapi tujuan saya adalah untuk memenangi balapan," tutur Lorenzo, dikutip dari GPOne, Kamis (5/10/2017).

Ini adalah masalah yang berbeda jika berbicara tentang Rossi. Sekarang dia sedang fokus pada proses pemulihannya dan tujuan pertamanya adalah meraih kembali persaingan serta membuktikan pada dirinya sendiri dan orang lain bahwa dia sudah kembali.

Dalam arti tertentu, penampilan di Aragon tidak cukup bagi Rossi. Dengan kata lain, The Doctor dan Lorenzo adalah dua juara dan prinsip untuk memenangkan balapan adalah harga mati. Artinya, semangat kedua pembalap ini bisa mengubah wajah kejuaraan.

Penulis: David Permana
Sumber: Liputan6.com
Nama

Aleix-Espargaro Alex-Rins Alvaro-Bautista Andrea-Dovizioso Andrea-Iannone Berita-MotoGP Bradley-Smith Cal-Crutchlow Dani-Pedrosa Danilo-Petrucci Esteve-Rabat Franco-Morbidelli Hector-Barbera Jack-Miller Jadwal-MotoGP Johann-Zarco Jonas-Folger Jorge-Lorenzo Klasemen-MotoGP Marc-Marquez Maverick-Vinales Pol-Espargaro Scott-Redding Takaaki-Nakagami Thomas-Luthi Tito-Rabat Valentino-Rossi Van-Der-Mark
false
ltr
item
MotoGP Club: MotoGP: Lorenzo Merasa Tidak Keberatan Bantu Dovizioso
MotoGP: Lorenzo Merasa Tidak Keberatan Bantu Dovizioso
"Saya tidak keberatan membantu Andrea, tapi tujuan saya adalah untuk memenangi balapan," tutur Lorenzo.
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhA-WZ8Fmc-dAYwZ1-5Zp_DsL3Xzexq6rnEwL-exJXWhoMo8njdRlHDBOkzD0U9uqqf-a4kdXqOIbY-ndSbvUElhx17EzruhWuUUEgRkFQYg0mv34I5i7I4LHVXhr-y8P2tbFu5_lXTJaHo/s640/motogp-lorenzo-tidak-keberatan-bantu-dovizioso.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhA-WZ8Fmc-dAYwZ1-5Zp_DsL3Xzexq6rnEwL-exJXWhoMo8njdRlHDBOkzD0U9uqqf-a4kdXqOIbY-ndSbvUElhx17EzruhWuUUEgRkFQYg0mv34I5i7I4LHVXhr-y8P2tbFu5_lXTJaHo/s72-c/motogp-lorenzo-tidak-keberatan-bantu-dovizioso.jpg
MotoGP Club
http://motogpindonesiaclub.blogspot.com/2017/10/motogp-lorenzo-merasa-tidak-keberatan-bantu-dovizioso.html
http://motogpindonesiaclub.blogspot.com/
http://motogpindonesiaclub.blogspot.com/
http://motogpindonesiaclub.blogspot.com/2017/10/motogp-lorenzo-merasa-tidak-keberatan-bantu-dovizioso.html
true
7151266461638499766
UTF-8
Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy